Ilustrasi. |
BONE, BONETERKINI.ID – Pemerintah Kabupaten Bone telah menetapkan sejumlah nomor telepon darurat yang bisa digunakan masyarakat di saat situasi darurat.
Mengingat musibah tak terduga bisa terjadi waktu dalam lingkungan kita. Untuk itu beberapa layanan publik di Bone menyediakan nomor telepon darurat yang bisa dihubungi dan siap siaga 24 jam.
Agar tidak menerima hal buruk saat situasi darurat menimpa kita adalah dengan mencari bantuan kepada instansi pemerintah terkait.
Berikut nomor darurat wajib anda simpan dan hubungi saat membutuhkan pertolongan:
1. Nomor Telepon Pemadam Kebakaran
Salah satu profesi yang paling sering beraksi adalah pemadam kebakaran.
Pasalnya kecerobohan ataupun konslet listrik sering memicu kebakaran di rumah ataupun di pusat perdagangan.
Jika hal ini terjadi maka nomor darurat yang harus kamu hubungi adalah
PEMADAM KEBAKARAN (22222)
2. Nomor Telepon Polisi
Ketika kamu sedang dalam bahaya atau secara tidak sengaja melihat peristiwa kriminal tentu kamu harus segera mungkin menelpon polisi agar segera di tindaklanjuti.
POLSEK KAWASAN PELABUHAN BAJOE (21881)
POLSEK AJANGALE (0485-320110)
POLSEK CINA (0852242361591)
POLSEK KAJUARA (081355851207)
POLSEK LIBURENG (081241117159)
POLSEK BONTO CANI (081355070018)
KOREM 141/TODDOPULI (21057)
SATLANTAS POLRES BONE (24108)
DETASEMEN POLISI MILITER (21394)
POLSEK TANETE RIATTANG (21060)
POLSEK SIBULUE (081355900114)
KODIM 1407 BONE (21086)
POLSEK PALAKKA (2913625)
POLSEK ULAWENG (2913625)
POLRES BONE (21010)
POLSEK TONRA (04822426110)
POLSEK SALOMEKKO (081242877299)
POLSEK LIBURENG (082189506464)
POLSEK AWANGPONE (081355845557)
POLSEK CENRANA (0481-2912479)
POLSEK PATIMPENG (0481-2912574)
POLSEK DUA BOCCOE (0481-2913890)
POLSEK MARE (0813436905110)
POLSEK LAPRI (081342020277)
POLSEK KAHU (081241097557)
POLSEK LAMURU (081342564901)
POLSEK MARE (0481-2911589)
BRIMOB (2310)
POLSEK TELLUSIATTINGE (081355720633)
POLSEK AMALI (08124239398)
POLSEK SIBULUE (081355900114)
POLSEK TELLU LOMPOE (081242711188)
3. Nomor Telepon Tenaga Kesehatan/Ambulance
Kejadian apapun bisa saja terjadi di hidup kita tanpa ada aba-aba sebelum nya, jika secara kebetulan kamu melihat kecelakaan atau seseorang yang sangat membutuhkan bantuan tim medis.
UNIT GAWAT DARURAT (21022)
RSUD TENRIAWARU (21069)
UNIT GAWAT DARURAT (21394)
UNIT TRANSFUSI DARAH (22064)
AMBULANCE A. TAUFAN TIRO (085399733789)
AMBULANCE A. RIO PADJALANGI (082188147277)
KLINIK MADANI (28634)
RS. BERSALIN AYU (21263)
RS. Dr. M. YASIN (21082)
4. Nomor Telepon PLN
Dirumahmu sering terjadi pemadaman listrik yang tak lazim? Atau ada gardu yang terbakar? Kamu harus hubungi PLN (23456) untuk penangan lebih lanjut.
5. Nomor Telepon Posko Bencana Alam
Di Kabupaten Bone sering terjadi bencana alam, entah itu longsor, banjir, atau hal lainnya.
Untuk membutuhkan penangan dari ahli nya, jika terjadi hal seperti ini disekitar mu, maka wajib hubungi 0481-112 atau EMERGENCY / SAO MASIGA (0481-112)
6. Nomor Lain yang Wajib anda simpan:
PDAM (21394)
GANGGUAN TELKOM (25222/24000)
Tinggalkan Balasan